Pengaruh Gaya Hidup Terhadap Kelainan Refraksi pada Siswa Sekolah Dasar di Jakarta Pusat

Authors

  • Sahel Akademi Refraksi Optisi Kartika Indera Persada
  • Erni Harsono Akademi Refraksi Optisi Kartika Indera Persada
  • Agoes Soedrajat Akademi Refraksi Optisi Kartika Indera Persada

Keywords:

gaya hidup, kelainan refraksi

Abstract

Pada masa pertumbuhan yang begitu pesat dan diimbangi dengan teknologi digital yang semakin canggih, membuat anak-anak pada tingkat Sekolah Dasar mempunyai gaya hidup yang berbeda. Anak-anak sudah mulai disibukkan dengan handphone dan permainan game yang tidak lagi mengutamakan alam terbuka yang bagus untuk kesehatan mata. Akibatnya tidak sedikit anak-anak yang menderita kelainan refraksi. Seperti penelitian ini, . Ternyata setelah diperiksa 2776 dengan sampel 350 dengan metode solvin. Ada 168 siswa yang menderita kelainan refraksi 182 dan 168 siswa tidak menderita kelainan refraksi  dengan ketepatan prediksi 52% dapat dilihat pada classification table dengan mengunakan SPSS 26 melalui regresi logistik. Dalam penelitian ini sudah dibuktikan bahwa  gaya hidup berpengaruh terhadap kelainan refraksi siswa Sekolah Dasar di Jakarta Pusat dengan nilai contains signifikan sebesar 0,000<0,05. Sebelumnya dengan  nilai sig. Hosmer and Lemeshow Test > 0,05 yaitu ( 0,406  > 0,05)  maka Ho diterima. Hal ini diartikan bahwa model yang pakai sesuai dengan pengamatan. Dari hasil penelitian ini terdapat pengaruh yang signifikan antara gaya hidup dan kelainan Refraksi siswa Sekolah Dasar di Jakarta Pusat.

References

Azizah, S. M., & Chandra, N. E. (2017). Model Regresi Logistik Pada Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Imunisasi Lengkap Balita. Jurnal Ilmiah Teknosains, 3(2), 3–6. https://doi.org/10.26877/jitek.v3i2.1882

Dewi Wulansari, D. (2018). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Miopia Pada Anak Sd Di Daerah Perkotaan Dan Daerah Pinggiran Kota. Diponegoro Medical Journal (Jurnal Kedokteran Diponegoro), 7(2), 947–961.

Fauzi, L., Anggorowati, L., Heriana, C., Ilmu, J., Masyarakat, K., Semarang, U. N., Utama, M., Ibu, K., Reproduksi, A.-K., & Kuningan, S. (2016). SKRINING KELAINAN REFRAKSI MATA PADA SISWA SEKOLAH DASAR MENURUT TANDA DAN GEJALA. In Journal of Health Education (Vol. 1, Issue 1). http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/jhealthedu/

Hosmer, & lemeshow and. (2007). Applied Logistic Regression. In Journal of Environmental Health (Vol. 70, Issue 3).

Pranoto, F. I., Masduki, I., Yogyakarta, U. M., Fakultas, B. O., & Yogyakarta, U. M. (2013). Hubungan Gaya Hidup dengan Miopia Pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Correlation LifeStyle and Myopia in Students of Faculty of Medicine and Health Sciences in Muhammadiyah UniversityYogyakarta. 000.

Rahmat, A., Smith, M. Bin, & Rahim, M. (2016). Perilaku Hidup Sehat Dan Prestasi Belajar Siswa Sekolah Dasar. Psympathic?: Jurnal Ilmiah Psikologi, 2(2), 113–122. https://doi.org/10.15575/psy.v2i2.452

WHO. (1998). The global initiative for the elimination of avoidable blindness. Community Eye Health Journal, 11(26), 29.

Downloads

Published

2021-02-15